Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Cara Bayar Menggunakan QRIS di Blu

Cara Bayar Menggunakan QRIS di Blu



Bayar Ini Itu Tinggal Scan!

Cara Bayar Menggunakan QRIS di Blu  - Ini dia fitur transaksi yang paling seamless, tinggal scan dan bayar! Sobat cashless dan cardless, mana suaranya?

Kelebihan bayar QRIS di Blu :

• Mudah diakses dari shortcut menu yang ada di home screen.

• Berlaku di semua merchant QRIS yang terdaftar.

• Dapat bertransaksi untuk QR static maupun QR dynamic.

 

Nah sekarang kembali ke judul yang tertera, bagaimana kalian sebagai nasabah BLU dapat menggunakan layanan yang mereka berikan untuk membayar menggunakan QRIS? mari kita bahas bersama cara menggunakan BLU untuk  membayar menggunakan QRIS.

Cara Bayar Menggunakan QRIS di Blu :

    1.Dalam aplikasi blu, klik shortcut pilih menu ‘Bayar QR’


    2.Scan QR Code yang disediakan merchant

    3.Lihat atau masukan nominal transaksi

    4.Kalau nominal dan seluruh detail transaksi sudah sesuai semuanya, silahkan klik ‘bayar’

    5.Kamu akan diminta untuk memasukkan PIN terlebih dahulu sebelum transaksi di proses

    6.Kalau sudah berhasil transaksi, kamu akan dapat e-receipt transaksi QRIS blu. Asli, semudah itu guys!

 

Dengan layanan diatas BLU telah mempermudah para nasabahnya untuk melakukan transaksi mereka, selain pulsa masih banyak transaksi yang bisa kalian lakukan melalui fasilitas dan layanan yang diberikan BLU. Semoga artikel ini dapat bermanfaat untuk kalian semua

Post a Comment for "Cara Bayar Menggunakan QRIS di Blu "

close