Syarat Program Magang Bank BTN Terbaru 2021
Magang
Bank BTN, Logkerja.com –
Sejarah Bank BTN (Bank Tabungan Negara) dimulai pada tahun 1897 yang kala itu
masih berada dibawah pemerintah kolonial Belanda dengan nama Postspaarbank.
Kemudian diambil alih oleh pemerintah Jepang pada tahun 1942 dan diganti
namanya menjadi Tyokin Kyoku.
Lalu kembali berganti nama menjadi Kantor Tabungan Pos RI setelah Indonesia memproklamasikan kemerdekaannya. Selanjutnya dikukuhkan menjadi Bank Tabungan Pos pada tanggal 9 Februari 1950, hingga akhirnya menjadi Bank Tabungan Negara (BTN) berdasarkan Peraturan Pemerintah Pengganti UU No.5 Tahun 1963 Lembaran Negara RI No. 62 Tahun 1963.
Tips:
Belajarlah untuk membangun komunikasi yang baik dan menyenangkan dengan level
apapun. Kalau anda yang masih pelamar kerja udah bergaya layaknya seorang bos.
Maka pewawancara pasti akan melewatkan anda dan yang lebih humble pasti akan
memenangkan situasi.
Alamat
kantor pusat perusahaan:
PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk
Menara Bank BTN
Jl. Gajah Mada No.1
Jakarta 10130
Website: www.btn.co.id
Guna
meningkatkan kinerja perusahaan yang lebih baik, pihak manajemen membuka
kesempatan yang seluas-luasnya bagi putra-putri terbaik bangsa untuk bergabung
dalam program magang Bank BTN dengan posisi serta kualifikasi sebagai berikut:
Rekrutmen Magang Bank BTN
1.
CUSTOMER SERVICE STAFF (CS)
Kualifikasi:
- Merupakan warga
negara Indonesia
- Laki-laki atau perempuan
- Belum menikah dan
bersedia tidak menikah selama 2 tahun pertama ikatan dinas
- Usia maksimal 24
tahun
- Lulusan minimal
D3
- IPK minimal 2.75
- Memiliki SKCK
yang masih berlaku
- Tinggi minimal
160 cm untuk laki-laki; 155 cm untuk perempuan
- Berat badan proporsional
dan berpenampilan menarik
- Bersedia
menyelesaikan ikatan dinas selama 3 tahun
- Tidak memiliki
ikatan keluarga dengan karyawan Bank BTN seperti orang tua atau saudara
- Merupakan
putra/putri daerah kota Tarakan, Kalimantan Utara
2.
TELLER SERVICE STAFF (TS)
Kualifikasi:
- Merupakan warga
negara Indonesia
- Laki-laki atau
perempuan
- Belum menikah dan
bersedia tidak menikah selama 2 tahun pertama ikatan dinas
- Usia maksimal 24
tahun
- Lulusan minimal
D3 (SMA dengan pengalaman 1 tahun di Teller Service dipersilahkan
mendaftar)
- IPK minimal 2.75
- Nilai minimal
7.00 (khusus SMA)
- Memiliki SKCK
yang masih berlaku
- Tinggi minimal
160 cm untuk laki-laki; 155 cm untuk perempuan
- Berat badan
proporsional dan berpenampilan menarik
- Bersedia
menyelesaikan ikatan dinas selama 3 tahun
- Tidak memiliki
ikatan keluarga dengan karyawan Bank BTN seperti orang tua atau saudara
- Merupakan putra/putri daerah kota Tarakan, Kalimantan Utara
CARA
MELAMAR PEKERJAAN:
Apabila anda memenuhi kualifikasi dan tertarik pada posisi yang sedang
ditawarkan dalam lowongan kerja Bank BTN segera daftarkan diri anda secara
online melalui link yang ada di bawah ini:
- Pendaftaran Online (Customer
Service Staff)
- Pendaftaran Online (Teller Service Staff)
Catatan
penting:
1. Selama proses rekrutmen PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk tidak pernah
bekerja sama dengan agen perjalanan/ travel manapun serta tidak pernah meminta
sejumlah biaya kepada calon pelamar dengan alasan apapun
2. Keputusan panitia rekrutmen bersifat mutlak dan tidak dapat diganggu gugat.
Post a Comment for "Syarat Program Magang Bank BTN Terbaru 2021"